Informasi

Beda CPNS dan PPPK

Berdasarkan Undang-Undang No. 5 Tahun 2014, Aparatur Sipil Negara (ASN) adalah profesi bagi pegawai negeri sipil dan pegawai pemerintah dengan perjanjian kerja yang bekerja pada instansi pemerintah. Jalur resmi penerimaan pegawai pemerintah terpusat melalui website https://sscasn.bkn.go.id/. Berdasarkan pantauan di website tersebut, jalur penerimaan terbagi menjadi 3 jalur, yaitu:

  1. Penerimaan Calon Pegawai Negeri Sipil Reguler, selanjutnya dapat diakses di https://sscn.bkn.go.id/
  2. Penerimaan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja, selanjutnya dapat diakses di https://ssp3k.bkn.go.id/
  3. Penerimaan Calon Pegawai Negeri Sipil melalui pendidikan kedinasan, dapat diakses di https://dikdin.bkn.go.id/

Penerimaan Calon Pegawai Negeri Sipil Reguler

1. Jalur Penerimaan

Peneriman CPNS dibagi menjadi 2 jalur, yaitu jalur umum dan jalur khusus. Jalur umum adalah jalur yang dapat diikuti oleh semua orang. Jalur khusus terdiri atas:

  1. Lulusan Terbaik (Cum Laude)
  2. Penyandang Disabilitas
  3. Putra/Putri Papua dan Papua Barat
  4. Diaspora
  5. Olahragawan Berprestasi Internasional
  6. Tenaga Pendidik dan Tenaga Kesehatan eks Tenaga Honorer

2. Jenis Seleksi

Seleksi tes CPNS terdiri atas materi SKD (Seleksi Kompetensi Dasar) dan SKB (Seleksi Kompetensi Bidang).

  • SKD terdiri atas TWK (Tes Wawasan Kebangsaan), TIU (Tes Inteligensia Umum), dan TKP (Tes Karakteristik Pribadi).
  • SKB tergantung pada instansi masing-masing.

Penerimaan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK)

1. Syarat Pelamar

Ada beberapa syarat yang ditetapkan, bergantung pada instansi yang membuka lowongan PPPK tersebut.

2. Jenis Seleksi

  1. Seleksi Administrasi
  2. Seleksi Kompetensi Bidang
  3. Wawancara
  4. Tes fisik, psikologis, dan/atau kesehatan jiwa

Perbedaan CPNS dan PPPK

[info_list_father][info_list_son theme=”right” style=”icon” size=”25″ width=”52″ height=”55″ borderwidth=”3″ borderstyle=”inset” titleclr=”#000000″ descclr=”#000000″ connector_h=”28″ listwidth=”0″ liststyle=”inset” icon=”fa fa-id-card-o” title=”CPNS” desc=”Status PNS adalah tetap” iconclr=”#1e73be” borderclr=”#1e73be”][info_list_son theme=”right” style=”icon” size=”25″ width=”52″ height=”55″ borderwidth=”3″ borderstyle=”inset” titleclr=”#000000″ descclr=”#000000″ connector_h=”28″ listwidth=”0″ liststyle=”inset” icon=”fa fa-credit-card” desc=”PNS mendapat pensiun dan jaminan hari tua.” iconclr=”#1e73be” borderclr=”#1e73be”][info_list_son theme=”right” style=”icon” size=”25″ width=”52″ height=”55″ borderwidth=”3″ borderstyle=”inset” titleclr=”#000000″ descclr=”#000000″ connector_h=”28″ listwidth=”0″ liststyle=”inset” icon=”fa fa-calendar” desc=”Masa kerja PNS sampai pensiun.” iconclr=”#1e73be” borderclr=”#1e73be”][info_list_son theme=”right” style=”icon” size=”25″ width=”52″ height=”55″ borderwidth=”3″ borderstyle=”inset” titleclr=”#000000″ descclr=”#000000″ connector_h=”28″ listwidth=”0″ liststyle=”inset” icon=”fa fa-male” caption_url=”” desc=”Usia maksimal untuk mengikuti tes CPNS adalah 35 tahun.” iconclr=”#1e73be” borderclr=”#1e73be”][info_list_son theme=”right” style=”icon” size=”25″ width=”52″ height=”55″ borderwidth=”3″ borderstyle=”inset” titleclr=”#000000″ descclr=”#000000″ connector_h=”28″ listwidth=”0″ liststyle=”inset” icon=”fa fa-book” caption_url=”” desc=”Materi seleksi terdiri atas SKD dan SKB.” iconclr=”#1e73be” borderclr=”#1e73be”][/info_list_father]
[info_list_father][info_list_son style=”icon” size=”25″ width=”52″ height=”55″ borderwidth=”3″ borderstyle=”inset” titleclr=”#000000″ descclr=”#000000″ listwidth=”0″ liststyle=”inset” icon=”fa fa-id-card-o” title=”PPPK” desc=”Status PPPK adalah kontrak”][info_list_son style=”icon” size=”25″ width=”52″ height=”55″ borderwidth=”3″ borderstyle=”inset” titleclr=”#000000″ descclr=”#000000″ listwidth=”0″ liststyle=”inset” icon=”fa fa-credit-card-alt” desc=”PPPK tidak memperoleh pensiun dan jaminan hari tua.”][info_list_son style=”icon” size=”25″ width=”52″ height=”55″ borderwidth=”3″ borderstyle=”inset” titleclr=”#000000″ descclr=”#000000″ listwidth=”0″ liststyle=”inset” icon=”fa fa-id-card-o” desc=”Masa kerja PPPK hanya setahun dan dapat diperpanjang.”][info_list_son style=”icon” size=”25″ width=”52″ height=”55″ borderwidth=”3″ borderstyle=”inset” titleclr=”#000000″ descclr=”#000000″ listwidth=”0″ liststyle=”inset” icon=”fa fa-male” caption_url=”” desc=”Usia paling rendah 20 tahun dan paling tinggi 1 tahun sebelum batas usia tertentu.”][info_list_son style=”icon” size=”25″ width=”52″ height=”55″ borderwidth=”3″ borderstyle=”inset” titleclr=”#000000″ descclr=”#000000″ listwidth=”0″ liststyle=”inset” icon=”fa fa-book” caption_url=”” desc=”Materi seleksi terdiri atas SKB.”][/info_list_father]
Redaksi

Recent Posts

Cara Daftar Akun SSCASN untuk PPPK 2024: Panduan Lengkap untuk Milenial dan Gen Z

Pendaftaran seleksi PPPK 2024 semakin dekat waktu penutupannya. Tahap seleksi PPPK 2024 tahap pertama akan…

1 bulan ago

Rutin Berlatih Menjawab Soal-soal SKD Tes CPNS Membuat Kamu Lebih Teliti, Terbiasa, dan Siap Secara Mental

Pintar saja tidak cukup; kamu juga perlu ketenangan dalam menjawab 110 soal SKD (Seleksi Kompetensi…

2 bulan ago

Kesempatan Emas! Pendaftaran CPNS 2024 Resmi Dibuka: Jadwal, Formasi, dan Syarat yang Wajib Kamu Ketahui

Pendaftaran Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) tahun 2024 akan segera dibuka. Pemerintah telah menetapkan bahwa…

3 bulan ago

Inilah Cara Merapikan Alur Cerita Novel Yang Belum Banyak Diketahui Penulis (Bagian 2)

Pada artikel sebelumnya, kami telah menjelaskan beberapa poin penting yang bisa dilakukan oleh seorang penulis…

4 tahun ago

Langkah-Langkah Penting Dalam Menciptakan Karakterisasi Tokoh Dalam Cerita

Tidak bisa dipungkiri bahwa dalam menulis sebuah cerita, menentukan karakteristik novel merupakan satu hal utama…

4 tahun ago

Inilah Cara Merapikan Alur Cerita Novel Yang Belum Banyak Diketahui Penulis (Bag 1)

Beberapa diantara kamu mungkin adalah penulis pemula yang merasa cukup kesulitan dalam menerbitkan karya. Mungkin…

4 tahun ago